Minggu, 25 Maret 2012

SKENARIO MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH

SKENARIO PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH

MATA PELAJARAN              :
MATERI                                  :
KELAS                                   :
ALOKASI WAKTU               :

I. Kompetensi

II. Indikator Pencapaian Hasil Belajar

III. Kegiatan Pembelajaran

INTI
Fase 1
: Mengorientasikan mahasiswa pada masalah
• Meminta siswa untuk dapat memiliki buku mata pelajaran yang terkait dengan materi
•.menjelaskan tentang materi pemmbelajaran yang telah di rencanakan “pengangguran”
• Meminta kepada siswa untuk memperhatikan suatu kasus sebagai berikut:
“………………………………………………….”
• Dengan memperhatikan kasus tersebut siswa diharapkan dapat menyusun masalah dan memecahkannya, serta mengembangkannya. Permasalahan tersebut
Fase 2 : Mengorganisir siswa untuk belajar
• Meminta siswa untuk membagi diri dalam beberapa kelompok (penentuan kelompok ditetapkan oleh ditetapkan oleh siswa sendiri tanpa adanya diskriminasi). Tiap kelompok terdiri 4–5 orang.
• Membagikan bagian-bagian sub sub materi kepada siswa untuk bahan diskusi, dan setiap kelompok hanya menfokuskan diskusi pada sub materi yang telah di berikan.).
Fase 3 : Membantu siswa memecahkan masalah
Pada fase ini guru berkeliling dan terkadang masuk ke dalam kelompok secara bergiliran dengan:
• Meminta siswa memahami materi tersebut
• Memotivasi/mendorong siswa untuk diskusi dalam kelompoknya tentang apa-apa yang diharapkan.
• Meminta siswa untuk menuliskan hasil pekerjaanya pada catatan (untuk masing-masing siswa).
• Memantau jalannya diskusi pada setiap kelompok
• Meminta kepada masing-masing kelompok untuk mengumpulkan data data yang terkait dari berbagai sumber
Fase 4 : Mengembangkan dan menyajikan hasil pemecahan masalah
• Meminta kelompok untuk menyajikan/mempresentasikan hasil-hasil diskusi (karyanya) di depan kelas
• Meminta siswa untuk memperhatikan sajian/paparan hasil karya dari kelompok yang mempresentasikan, dan mencermati.
• Membimbing siswa untuk mempresentasikan hasil diskusinya.
• Membimbing siswa untuk melakukan diskusi kelas
• Mencatat hal-hal yang menyimpang atau tumpang tindih atau “unik” antara kelompok yang satu dengan yang lain.
• Menilai keaktifan siswa (individu dan kelompok) dalam kelas saat presentasi berlangsung

Fase 5 : Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
• Guru membantu siswa mengkaji ulang proses/hasil pemecahan masalah
• Guru memberikan penjelasan mengenai hal yang tumpang tindih atau “unik” dan mengulas hal yang baru dan berbeda pada tiap kelompok.
Penutup
• Guru bersama siswa menyimpulkan apa yang telah dipelajari secara bersama tentang tentang hasil pemecahan masalah


2 komentar:

  1. 2xbet korean bet review in 1xbet - Online - Legalbet
    2xbet is the online betting 메리트카지노 market which brings you 메리트카지노 the best experience possible in one place. As you might think, 1xbet the game is very popular online.

    BalasHapus